Kamis, 26 Juni 2008

RHINO 3D - video




tampilan diatas adalah preview desain saya yang kemudian akan diaplikasikan kedalam desain RHINO LENTICULAR.

OWIE 3D - video




tampilan diatas adalah preview desain saya yang kemudian akan diaplikasikan kedalam desain OWIE LENTICULAR.

MOCI 3D - video




tampilan diatas adalah preview desain saya yang kemudian akan diaplikasikan kedalam desain MOCI LENTICULAR.

COCO 3D - video




tampilan diatas adalah preview desain saya yang kemudian akan diaplikasikan kedalam desain COCO LENTICULAR.

FROGY 3D - video




tampilan diatas adalah preview desain saya yang kemudian akan diaplikasikan kedalam desain FROGY LENTICULAR.

FUNIMAL 3D

FUNIMAL POSE

FUNIMAL STORY BOARD 02



FUNIMAL SPACE series



FUNIMAL WORLD SOCCER series



FUNIMAL LOVE series



FUNIMAL SPORT series



FUNIMAL STORY BOARD 01



FUNIMAL BIRHDAY



FUNIMAL AROUND THE WORLD





FUNIMAL PER CHARACTER



FUNIMAL ADVENTURES

Desain FUNIMAL sejak awal sudah dikonsepkan hadir dalam satu seri baik FUNIMAL yang ditampilkan secara bersama-sama maupun secara terpisah (per karakter).

seri awal dari FUNIMAL.

Masih sangat lugu, baik teknik (gambar ataupun komputer) ataupun ide. Konsep desain adalah kegiatan anggota FUNIMAL di dalam hutan.


DESAIN 01 :
Sebagai desain pembuka, semua karakter ditampilkan secara bersama-sama dalam satu frame.

Desain 02 :
FUNIMAL berlayar di sungai.

Desain 03 :
FUNIMAL berkumpul di atas bukit sambil menikmati birunya langit yang dihiasi bintang jatuh.

Desain 04 :
Hmm..termasuk cover favorit saya sampai sekarang. Kompleksitas dengan layer yang ampun banyaknya menjadikan desain ini ... bikin pusing ...hahaha, apalah itu, yang penting saya bangga dengan desain saya ini (narsis ya).

Desain 05 :
Mulai menemukan style lain, dimana cover depan (kanan) berbeda dengan cover belakang (kiri).
Desain menceritakan tentang usilnya RHINO yang sengaja melompat dari air terjun dan tak memperdulikan teman-teman dibawahnya.

Desain 06 :
FUNIMAL membangun taman bermain bernama FUNILAND.